-->

Bandwith dan Aplikasi Antena Monopole

antena
Misalnya pada antena Monopole, ia akan mempunyai bandwidth yang semakin lebar apabila penampang konduktor yang
digunakannya semakin besar Pemakaian sebuah antena dalam sistem pemacar atau penerima selalu dibatasi oleh daerah frekuensi kerjanya.Daerah frekuensi kerja dimana antena masih dapat bekerja dengan baik dinamakan bandwidth antenna.Antena Suatu misal sebuah antena bekerja pada frekuensi tengah sebesar fC, namun ia juga masih dapat bekerja dengan baik pada frekuensi f1 (di bawah fC) sampai dengan f2 ( di atas fC), maka lebar bandwidth dari antena tersebut adalah (f1 – f2). Tetapi apabila dinyatakan dalam prosen, maka bandwidth antena tersebut adalah :



BW      =   x 100 %                                                     (1.36)

Bandwidth yang dinyatakan dalam prosen seperti ini biasanya digunakan untuk menyatakan bandwidth antena-antena yang memliki band  sempit (narrow band). Sedangkan untuk band yang lebar (broad band) biasanya digunakan definsi rasio antara batas frekuensi atas dengan frekuensi bawah.

BW      =                                                                            (1.37)

Suatu antena digolongkan sebagai antena broad band apabila impedansi dan pola radiasi dari antena itu tidak mengalami perubahan yang berarti untuk f2 / f1  > 1. Batasan yang digunakan untuk mendapatkan f2 dan f1 adalah ditentukan oleh harga VSWR = 1.

 

Bandwidth antena sangat dipengaruhi oleh luas penampang konduktor yang

digunakan serta susunan fisiknya (bentuk geometrinya.

 

Aplikasinya adalah untuk :

-Komunikasi dengan satelit

-Atena cambuk

-Tiang radio (ketika terisolasi dari tanah dan bawah)

Antena monopole telah menjadi salah satu komponen andalan jaringan mobile dan internet di seluruh dunia. Relatif rendah biaya dan cepat instalasi membuat mereka pilihan yang jelas untuk negara-negara berkembang.

 

Tidak ada komentar