Analisa SWOT atau TWOS
Anda pakai Analisa SWOT? Strength Weaknesses Opportunitie Threat?
Namun saya lebih cocok pakai TWOS, kenapa T(Threat) dulu?
Ternyata saya cenderung melihat sesuatu atau menganalisa sesuatu dari
Resiko terlebih dahulu
Ancamannya terlebih dahulu
Ga enaknya lebih dulu dari pada keunggulannya
Dan saya juga punya anggapan SWOT, Analisa Strength bulan lalu, belum tentu bisa diterapkan bulan ini.
Cara lama belum tentu efektif untuk hari ini
Jadi untuk menentukan strategi bulan depan, kita harus ada cara baru
Namun, Ada kekurangan penggunaan analisa TWOS ini
Salah satunya peluang melihat keunggulan S (Strength) menjadi lebih kecil,
HARUS ada partner atau TIM yang memperlihatkan keunggulan dari resiko yang terlihat
Atau bahkan mengubah resiko menjadi keunggulan
Agar analisa peluang dan resiko menjadi berimbang dan terukur
Anda suka yang mana? :)
Post a Comment